Bandung (ANTARA News) – Negara-negara ASEAN meminta bantuan Indonesia dalam mewujudkan teknologi informasi berbasis Open Source Software (OSS) di negara-negara di kawasan Asia Tenggara ini .