Kenali Kekerabatan kami lebih dekat lagi !
Kekerabatan OpenMadiun Communicate adalah jejaring kinerja di wilayah Bersama Madiun Membangun Tata Kelola Sumberdaya .
OpenMadiun Communicate
Kekerabatan dalam pemberdayaan
Jejaring Kekerabatan OpenMadiun Communicate berkomitmen ambil bagian melayani masyarakat Madiun. Sebagai kerja jaringan Kekerabatan yang mandiri, Kekerabatan OpenMadiun Communicate terus bertumbuh bersama dengan masyarakat.
Openhouse
Kekerabatan Openmadiun melakukan upaya aktivitas penguatan potensi lokal melalui issue tata kelola sumberdaya. Kerabat Openmadiun juga ikut mendukung pihak di skala lokal Madiun untuk bersinergi bersama memperkuat potensi lokal.
Openbooks
Kekerabatan Openmadiun memberikan layanan literagi guna menguatkan tingkat melek dibidang teknologi, informasi dan komuniasi kepada masyarakat Madiun.
OpenSource
Kekerabatan openmadiun melakukan upaya mensosialisikan dukungan terhadap aktivitas opensource. untuk meningkatkan kemandirian di bidang TIK untuk kualitas hidup dan kehidupan masyarakat madiun
Openminded
Kekerabatan openmadiun ikut terlibat pada upaya diskusi , wacana dan implementasi ide-ide baru inklusi sosial guna mendorong peningkatan kualitas hidup masyarakat madiun
Kewirausahaan Sosial
Kerja Kekerabatan Openmadiun Communicate berjalan dan dibiayai mayoritas dengan sistem kewirausahaan sosial
Sebagai upaya mewujudkan misi dari kekerabatan openmadiun communicate, diperlukan pembiayaan kerja. Pembiayaan dilakukan dengan menerapkan konsep kewirausahaan sosial dibidang TIK. Diantaranya dalam bentuk konsultasi konten digital, pembuatan website dan fasilitasi menerapan teknologi menuju masyarakat 5.0

Literasi Untuk Inklusi Sosial
Kekerabatan OpenMadiun Communicate melakukan upaya giat literasi guna mencapai misi kesetaran sosial bagi masyarakat
Untuk meningkatkan kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM), jejaring kekerabatan Openmadiun Communicate berupaya menguatakan giat literasi skala lokal. Inklusi sosial adalah pendekatan berbasis sistem sosial yang menjadikan aktivitas literasi sebagai sub sistem sosial dalam sistem kemasyarakatan. Untuk itu, giat literasi dirancang untuk memiliki manfaat yang tinggi di masyarakat
Penggerak Literasi TIK
Menjawab issue bonus demografi Kekerabatan OpenMadiun Communicate mendorong penguatan potensi lokal melalui penggerak literasi teknologi informasi komunikasi.
Sebagai upaya menjawab potensi bonus demografi, jejaring Kekerabatan kami melakukan penguatan sumberdaya manusia melalui pelatihan, sinau bareng, mentoring, pendampingan dalam kerangka penggerak literasi teknologi, informasi dan komunikasi.

“Selamat datang di Jejaring Kekerabatan kami!
Kami senang Anda sudah berkunjung, semoga melalui situs web ini kami dapat memberikan segala informasi yang aktual dan terperbarui langsung dari jejaring Kekerabatan kami. Komitmen Kekerabatan openmadiun communicate pada pentingnya pendampingan di bidang teknologi, informasi komunikasi adalah sebagai upaya ikut ambil bagian mewujudkan issue inklusi sosial dengan turut membangun ekosistem masyarakat yang aman, baik dan sehat.
Yosep Rusfendi, Pengelola

Kabar Kekerabatan

Kenalan dengan Semua Karya Madiun yang Masuk Nominasi WSIS Prize 2023
Madiun - Pada tanggal 29 Desember 2022 waktu Jenewa, telah diumumkan para nominator dari seluruh dunia yang sudah memasukan inisiatif yang ditutup pada 18 Desember lalu. Dalam artikel sebelumnya, kami sudah menjabarkan semua nominator dari Indonesia untuk setiap...
Pelaku Usaha Lintas Komunitas Gelar Halal Bi Halal, Semua Dapat Website Gratis My.id
Madiun – Forum Lintas Komunitas yang digawani oleh komunitas Berbagi Bersama Berkembang (BBB) adakan Halal Bihalal di Padepokan Pendekar Pecel Madiun pada 20 Mei 2023. Kegiatan yang mengambil tema Kebangkitan Pasar Digital Madiun ini dihadiri setidaknya 80 orang...
Madiun Mendominasi Wajah Pemberdayaan TIK Sebagai Wakil Indonesia di Ajang WSIS Photo Contest 2023
Madiun - Pemenang Kontes Foto Forum WSIS 2023 telah diumumkan, dan Indonesia kembali ambil bagian pada kompetisi ini. Kegiatan pemberdayaan teknologi informasi komunikasi yang digiatkan secara rutin dan masuk ke banyak kalangan di Madiun, ternyata dapat menjadi daya...
Madiun Kembali Menjadi Champion WSIS Prize
Madiun – Sebagai upaya membangun ekosistem digital skala lokal di kelurahan melalui kerja kolaborasi antar organisasi penggerak literasi di bidang Teknologi Informasi dan dan komunikasi, Kampung Penggerak Literasi Teknologi Informasi Komunikasi atau Kartika yang...
Kenalan dengan Semua Karya Madiun yang Masuk Nominasi WSIS Prize 2023
Madiun - Pada tanggal 29 Desember 2022 waktu Jenewa, telah diumumkan para nominator dari seluruh dunia yang sudah memasukan inisiatif yang ditutup pada 18 Desember lalu. Dalam artikel sebelumnya, kami sudah menjabarkan semua nominator dari Indonesia untuk setiap...