oleh openmadiun | Agu 12, 2011 | Madiun Mataraman
Madiun – Klub sepak bola Madiun Putra FC (MPFC) yang sebelumnya milik pemerintah Kota (Pemkota) Madiun, Jawa Timur, akan berubah menjadi perseroan terbatas (PT) yang berbadan hukum. Perubahan menjadi badan hukum ini sesuai dengan statuta PSSI yang mewajibkan... oleh openmadiun | Agu 12, 2011 | Ekonomi Bisnis
Madiun – Jumlah kiriman uang dari tenaga kerja Indonesia (TKI) yang bekerja di luar negeri melalui jasa Kantor Pos Madiun, Jawa Timur, meningkat hingga 25 persen selama bulan Ramadhan tahun ini. Manajer Pelayanan Kantor Pos Madiun, Agus Wahyu Hidayat, Jumat,... oleh openmadiun | Agu 11, 2011 | Kabar OpenMadiun
Madiun Ÿ?? Openmadiun Setelah sukses dengan program website sekolah gratis untuk sekolah se kota Madiun yang di perkenalkan pada tanggal 6 februari 2011 lalu. OpenMadiun kembali merilis program website sekolah gratis untuk sekolah jilid dua, yang di perluas menjadi se... oleh openmadiun | Agu 9, 2011 | Madiun Mataraman
Madiun – Petugas Dinas Perindustrian, Perdagangan, dan Pariwisata (Disperindagta) Kabupaten Madiun, Jawa Timur, masih menemukan sejumlah makanan kedaluwarsa dan rusak dalam razia makanan dan minuman yang digelar menjelang Lebaran tahun 2011. “Pada razia... oleh openmadiun | Agu 9, 2011 | Kabar OpenMadiun, Madiun Mataraman
Madiun – Dinas Perikanan dan Peternakan Kabupaten Madiun, Jawa Timur, mewaspadai peredaran daging gelonggongan dengan melakukan razia ke sejumlah pasar tradisional dan tempat pemotongan hewan setempat, Selasa. Razia dilakukan bersama petugas gabungan dari...
Komentar Terbaru